Kembali
Pencarian Terstruktur Paten
Terapi Tawa
DESKRIPSI
Masalah psikologis yang sering terjadi dimasyarakat adalah depresi, dapat berupa serangan yang ditujukan pada diri sendiri atau perasaan marah yang dalam. Terapi non farmakologi mejadi salah satu penatalaksanaan depresi yaitu dengan melakukan aktivitas fisik seperti senam tawa.keistimewaan terapi tawa ini adalah tidak ada persiapan khusus, tanpa ada media, tidak membutuhkan waktu yang lama, tidak membutuhkan biaya tetapi membutuhkan keatifan dari penderita. Terapi tawa ini hanya dilakukan dengan posisi berdiri, tetapi dapat dilakukan pada orang yang banyak duduk atau mereka yang tidak mampu meninggalkan tempat tidur atau kursi roda.
DATA PEMEGANG
Nama | Kewarganegaraan |
---|---|
Universitas Muhammadiyah Ponorogo | Indonesia |
DATA PENCIPTA
Nama | Kewarganegaraan |
---|---|
Sri Andayani, S.Kep., Ners., M.Kep., Rika Maya Sari, S.Kep., Ners., M.Kes., Naylill Mawadda Rohma, S.Kep., Ners., M.Kep. | Indonesia |