Kembali

Pencarian Terstruktur Paten

NOMOR PERMOHONAN
EC00202111235

NOMOR SERTIFIKAT

000238346

wLjMV1mJTS0GJjsWcNnR9FjBLMTOrYEC7uN6zS7j.png

DOWNLOAD

Publikasi

Tari "Sayur Hijau”

DESKRIPSI
Pada umumnya masih banyak diketahui bahwa anak-anak tidak suka makan sayur, sehingga membuat para orang tua kesulitan dalam memenuhi gizi. Anak tidak suka makan sayur namun anak juga perlu untuk untuk mengenal macam-macam sayuran serta manfaatnya bagi tubuh. Sayuran yang mempunyai banyak vitamin maka dengan menarik minat anak agar bisa menyukai sayuran dan mulai membiasakan untuk makan sayur. Setiap sayuran memiliki manfaat dan vitamin yang berbeda-beda untuk mencukupi nutrisi dalam tubuh anak. Sayuran juga sangat di butuhkan dalam proses tumbuh kembang anak. Sayuran yang berwarna hijau pada umumnya mempunyai kandungan gula yang lebih sedikit dan sayuran yang seperti daun lebih banyak mengandung vitamin dan mineral yang dibutuhkan oleh tubuh. Sayuran berwarna hijau mengandung klorofil yang bermanfaat mempercepat penyembuhan luka, serat, kalsium, folat, vitamin C, dan beta karoten. Nutrisi yang ada di dalam sayuran dapat mengurangi resiko kanker, menurunkan tekanan darah, menurunkan kadar kolesterol jahat, membantu pencernaan, meningkatkan penglihatan mata, melawan radikal bebas yang berbahaya dan meningkatkan sistem kekebalan tubuh.
DATA PEMEGANG
Nama Kewarganegaraan
Universitas Muhammadiyah Ponorogo Indonesia
DATA PENCIPTA
Nama Kewarganegaraan
Jufa Puspita Ekasari, Ida Yeni Rahmawati, S.Pd., M.Pd., Dr. Muhibuddin Fadhli, M.Pd. Indonesia