Kembali
Pencarian Terstruktur Paten
Mari Cuci Tangan yang Baik dan Benar
DESKRIPSI
Cuci tangan merupakan aktifitas wajib bagi semua pegawai, pasien, keluarga dan pengunjung fasilitas kesehatan. Cara melakukan cuci tangan tidak asal membasuh tangan dengan air, tetapi ada urutan yang harus diperhatikan agar kuman yang menempel di telapak tangan bersih. Telapak tangan yang kotor merupakan media untuk terjadinya infeksi nosokomial. Oleh karena itu lakukan cuci tangan dengan baik dan benar. Penting untuk diperhatikan bahwa jika melakukan cuci tangan dengan air maka lama melakukan cuci tangan 40-60 detik, sedangkan jika menggunakan hand sanitizer dapat dilakukan selama 20-30 detik
DATA PEMEGANG
Nama | Kewarganegaraan |
---|---|
Universitas Muhammadiyah Ponorogo | Indonesia |
DATA PENCIPTA
Nama | Kewarganegaraan |
---|---|
Imron Mustofa, Siti Munawaroh, S.Kep., Ners., M.Kep., Yayuk Dwi Rahayu, S.Kep., Ners, M.Kes | Indonesia |