Kembali
Pencarian Terstruktur Paten
EFEKTIVITAS KALKULATOR IDWG TERHADAP STABILITAS IDWG PADA PASIEN PENYAKIT GINJAL KRONIK YANG MENJALANI HEMODIALISIS
DESKRIPSI
Pengendalian kenaikan berat badan interdialitik (IDWG) pada pasien hemodialisis sangat penting untuk menjaga kualitas dialysis, namun rekomendasi ini tidak selalu dipatuhi pasien. Pasien membutuhkan media yang dapat membantu mengendalikan IDWG harianya. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis efektifitas kalkulator IDWG terhadap stabilitas IDWG pasien penyakit ginjal kronis yang menjalani hemodialisis. Desain penelitian menggunakan pre-experiment dengan rancangan penelitian one group pre post test. Populasi penelitian ini berjumlah 154 pasien yang menjalani hemodialisi. Teknik sampling yang digunakan purposive sampling dengan jumlah sampel 15 reponden. Sedangkan instrument penelitian menggunakan Aplikasi Kalkulator IDWG dan buku catatan harian IDWG. Analisis data dilakukan dengan menggunakan uji statistik Wilcoxon signed rank test dengan tingkat signifikansi
DATA PEMEGANG
Nama | Kewarganegaraan |
---|---|
Universitas Muhammadiyah Ponorogo | Indonesia |
DATA PENCIPTA
Nama | Kewarganegaraan |
---|---|
Tutut Setiowati, Laily Isro’in, S.Kep., Ns., M.Kep., Lina Ema Purwanti, S.Kep., Ners, M.Kep. | Indonesia |