Kembali

Pencarian Terstruktur Paten

NOMOR PERMOHONAN
EC00202248557

NOMOR SERTIFIKAT

000364290

ZsEFkHKtJ3CQnjDX277IOMWeFlIbdvwq0ZJjW0KM.jpg

DOWNLOAD

Publikasi

APE KOPIN UNTUK MENGEMBANGKAN 6 ASPEK PERKEMBANGAN PADA ANAK USIA DINI UMUR 4-5 TAHUN

DESKRIPSI
Alat Permainan Edukatif “ KOPIN “ adalah alat permainan yang dirancang dan di desain khusus untuk memperkenalkan beberapa permainan kepada anak usia dini untuk mengembangkan 6 aspek perkembangan anak. Yaitu ada Aspek NAM, Aspek Kognitif, Aspek Bahasa, Aspek Fisik Motorik, Aspek Sosial Emosional, Aspek Seni. APE KOPIN ini berbentuk persegi panjang, terbuat dari kardus,lem, kain flannel, sedotan, paku pin, hvs, karet, dan kertas karton. APE KOPIN mempunyai 4 sisi yang di isi dengan permainan yang berbeda-beda. Dalam 4 sisi permainan tersebut ada beberapa permainan yang Pertama Tebak Gambar, yaitu anak menebak pada gambar yang ada di dalam KOPIN tersebut, Kedua Menghubungkan Angka, anak menghubungkan angka dengan gambar buah yang sesuai dengan jumlahnya, Ketiga Merangkai Kata, anak merangkai kata sesuai dengan gambar buah disampingnya, Keempat Pohon Hijaiyah, anak menyusun huruf hijaiyah dari alif ( ا ) sampai huruf ya ( ي .) . Alat permainan edukatif “ KOPIN “ dirancang untuk memperkenalkan beberapa aspek perkembangan yaitu mengenalkan angka, huruf abjad dan huruf hijaiyah dengan media berbagai gambar buah.
DATA PEMEGANG
Nama Kewarganegaraan
Universitas Muhammadiyah Ponorogo Indonesia
DATA PENCIPTA
Nama Kewarganegaraan
Vinda Erfiana, Ida Yeni Rahmawati, S.Pd., M.Pd., Dr. M. Fadlillah, S.Pd.I., M.Pd.I. Indonesia