Kembali
Pencarian Terstruktur Paten
Sejarah Desa di Ponorogo Era Raden Batara Katong : Perspektif Etnolinguistik
DESKRIPSI
Buku ini terdiri dari tiga bab. Bab pertama mengkaji sejarah Ponorogo secara singkat berserta tebaran pustaka teoritis untuk mengungkap sejarah berdasarkan aspek bahasa. Bab kedua mengkaji proses penamaan berdasarkan bahasa yang meliputi kategori, pola pembentukan dan makna dibalik nama desa. Bab ketiga menjelaskan tentang aspek sejarah berdasarkan nama tokoh, bangunan, pangkat dan peristiwa penting. Bab keempat mengenai kesimpulan dan saran.
DATA PEMEGANG
Nama | Kewarganegaraan |
---|---|
Universitas Muhammadiyah Ponorogo | Indonesia |
DATA PENCIPTA
Nama | Kewarganegaraan |
---|---|
Dr. Alip Sugianto, M.Hum. | Indonesia |