Kembali

Pencarian Terstruktur Paten

NOMOR PERMOHONAN
S00202405270

NOMOR SERTIFIKAT

-

Ac8UaBpJ5kTqjMNHJNaC93036gqnFoSa3qKKEs1y.png

DOWNLOAD

Publikasi

PROSES PEMBUATAN DAN FORMULA EFFERVESCENT PORANG

DESKRIPSI
Invensi ini berkaitan dengan suatu proses pembuatan dan formula effervecent berbasis Porang (Konjac glukomannan) antikolesterol dari campuran Porang (Konjac glucomannan, Polivinill Pirolidon, laktosa, Polyethylen Glycol 6000, Asam tartat, Asam Sitrat, Natrium Bikarbonat, Stevia, dan essence melon. Kelebihan dari invensi yaitu dapat menghasilkan tablet efervecent berbasis Porang (Konjac Glukomannan) menurut invensi ini memiliki aktivitas antikolesterol sebesar 25%.
DATA PEMEGANG
Nama Kewarganegaraan
Universitas Muhammadiyah Ponorogo Indonesia
DATA PENCIPTA
Nama Kewarganegaraan
Dr. Sugeng Mashudi, S.Kep., Ns., M.Kes.; Dianita Rifqia Putri, Apt., M.Sc.; Dra. Hariyatmi, M.Si. Indonesia