Kembali
Pencarian Terstruktur Paten
Pergeseran Bahasa (Language Shift) Pada Pemberian Nama Anak Keturunan Jawa di Kabupaten Ponorogo
DESKRIPSI
Masyarakat Jawa yang dimaksud dalam penelitian ini adalah masyarakat Ponorogo asli keturunan Jawa yang menguasai bahasa ibu (bahasa Jawa) mereka dengan baik. Seiring perkembangan zaman dan berputarnya waktu yang cukup panjang, masyarakat Jawa ini mulai mempelajari dan bahkan menguasai beberapa bahasa asing (Arab, Inggris, Mandarin, dll) selain bahasa nasional (bahasa Indonesia). Dari peristiwa pemberian nama anak yang menggunakan tidak hanya bahasa Jawa seperti orang tua mereka disebut dengan peristiwa pergeseran bahasa.
DATA PEMEGANG
Nama | Kewarganegaraan |
---|---|
Universitas Muhammadiyah Ponorogo | Indonesia |
DATA PENCIPTA
Nama | Kewarganegaraan |
---|---|
Diyah Atiek Mustikawati, S.Pd., M.Hum. | Indonesia |