Kembali
Pencarian Terstruktur Paten
Metamorfosis Makhluk Hidup
DESKRIPSI
Tantangan di dunia pendidikan saat ini menuntut kita untuk berfikir secara kreatif dan inovatif, karena dua hal itulah yang bisa digunakan untuk bersaing di era saat ini. Bentuk kreatifitas dan inovasi di dalam bidang pendidikan sangat banyak dan beragam, mulai dari pengembangan model pembelajaran sampai pengembangan media pembelajaran. Salah satu cotohnya adalah pengembangan media pembelajaran dalam bentuk komik, komik disini bukan masuk kategori komik manga atau komik – komik sejenisnya tetapi pengembangan komik ini lebih kearah materi pelajaran yang setiap hari diajarkan di sekolah. Komik ini disebut sebagai komik pendidikan, karena muatannya yang kaya akan materi pendidikan. Dari beberapa riset yang telah penulis lakukan didapatkan hasil bahwa penggunaan komik sejenis ini sangat efektif dalam penyampaian materi, pelajaran yang sulit menjadi mudah untuk diterima oleh peserta didik. memudahkan dalam hal visualisasi, sehingga peserta didik menjadi termotivasi untuk belajar. Komik pendidikan ini terdiri dari beberapa volume yang masih on progress, maka untuk melindungi karya yang bersifat orisinil ini perlu untuk di HKI kan agar ontentifikasi karya ini menjadi terjaga.
DATA PEMEGANG
Nama | Kewarganegaraan |
---|---|
Universitas Muhammadiyah Ponorogo | Indonesia |
DATA PENCIPTA
Nama | Kewarganegaraan |
---|---|
Sigit Dwi Laksana, S.Pd.I., M.Pd.I. | Indonesia |