Kembali

Pencarian Terstruktur Paten

NOMOR PERMOHONAN
EC002024185091

NOMOR SERTIFIKAT

000757575

vU9eqKNI8gF7I7q6A0vppK5kC8Z81bFzh7vIdby2.jpg

DOWNLOAD

Publikasi

KEBIJAKAN HUKUM PIDANA PADA FENOMENA OVER KAPASITAS LAPAS STUDI KASUS PADA LEMBAGA PERMASYARAKATAN (LAPAS) KELAS I MADIUN

DESKRIPSI
Secara yuridis kebijakan hukum pidana turut mendorong terjadinya over kapasitas, Overcapacity menyebabkan masalah di dalam penjara, seperti berkurangnya tingkat pengawasan dan keamanan di dalam penjara. cara untuk memngatasi over kapasitas lapas dengan menambah kapasitas hunian Lapas, dan mempersiapkan pembaharuan KUHP, KUHAP, UU Narkotika, dan UU Pemasyarakatan, merupakan upaya yang sejalan dengan pendekatan yang komprehensif untuk mengatasi masalah over kapasitas Lapas
DATA PEMEGANG
Nama Kewarganegaraan
Universitas Muhammadiyah Ponorogo Indonesia
DATA PENCIPTA
Nama Kewarganegaraan
Alfian Bahrul 'Ilmi, Dr. Ucuk Agiyanto, M.Hum., Alfalachu Indiantoro, S.H., M.H. Indonesia