Kembali

Pencarian Terstruktur Paten

NOMOR PERMOHONAN
EC00202248577

NOMOR SERTIFIKAT

000364310

3axBkAe75rrq1XSfUIo8De2eFiKdHbFdfj5xC2S2.jpg

DOWNLOAD

Publikasi

Batik Matematika PISA

DESKRIPSI
Batik Matematika PISA Batik adalah sebuah kain bergambar yang berasal dari negara Indonesia, Yang pembuatanya dengan menuliskan atau menerakan malam pada kain tersebut, Kemudian pengolahanya diproses dengan cara tertentu dan memiliki ciri khas. Meskipun batik merupakan ciri khas Indonesia, namun di masa milenial ini sebagian masyarakat masih menganggap batik identik dengan mode tradisional (Kompasania, 2022). Melihat kondisi tersebut dibuatlah batik matematika PISA yang mengikuti tren dan didalamnya terdapat unsur keindahan dan unsur matematika. Sedemikianhingga diharapkan menjadi daya tarik bagi masyarakat untuk menggunakan batik matematika PISA ini, dan bisa membuat peminat matematika lebih banyak sehingga skor PISA Indonesia dalam bidang matematika bisa meningkat.
DATA PEMEGANG
Nama Kewarganegaraan
Universitas Muhammadiyah Ponorogo Indonesia
DATA PENCIPTA
Nama Kewarganegaraan
Mohamad Kholil, Uki Suhendar, M.Pd., Dr. Sumaji, M.Pd. Indonesia